BAB IHUKUM WARISAN KOLONIALISMEA. PendahuluanBerawal dari kongres Sarikat Islam di Yogyakarta 1921, Semaun dalam suatu rapat mengajukan usul pendirian sekolah bagi anak-anak anggota SI. Dan ia menunjuk Tan Malaka sebagai orang yang memimpin sekolah tersebut. Awalnya sekolah ini dibuka untuk 50 orang murid. Disela kegiatan mengajar Tan Malaka mengajak murid-murid untuk menyanyikan lagu Internasionale. Selain itu kadang-kadang...